Ujian Teori Sim C, Sim A

Ujian Teori Sim C, Sim A Free Game

Rated 4.10/5 (89) —  Free Android application by Labmination

Advertisements

About Ujian Teori Sim C, Sim A

Kuis Simulasi Uji Teori Sim C, Sim A
Versi 1.1 Free

Note : Jika ada yang ingin membantu untuk koreksi soal dan jawaban email ke sinarangkasastudio@gmail.com

Koreksi soal dan jawaban yang dikirimkan akan sangat membantu untuk perbaikan dan penggunaan aplikasi ini untuk pembelajaran bersama. :)

Media pembelajaran dengan model aplikasi yang berbentuk game kuis.
(Kisi-kisi Ujian Teori Sim)

Berbagi pengetahuan : Mengenal YBJ (Yellow Box Junction)

Jika melintasi persimpangan Traffic Light depan Sarinah Jl. MH Thamrin Jakarta Pusat, akan terlihat suatu bujur sangkar atau persegi panjang berwarna kuning berukuran besar tergambar di aspal. Banyak pengguna jalan yang bertanya-tanya fungsi kotak kuning tersebut.

Kotak tersebut disebut Yellow Box Junction (YBJ). YBJ adalah marka jalan yang bertujuan mencegah kepadatan lalu lintas di jalur dan berakibat pada tersendatnya arus kendaraan di jalur lain yang tidak padat. Dengan YBJ, diharapkan kepadatan di persimpangan tidak terkunci.

Yellow Box Junction sangat berguna di persimpangan-persimpangan jalan yang padat, pada jalan-jalan utama serta saat waktu puncak kepadatan lalu lintas. Banyak pengguna kendaraan bermotor tetap menerobos lampu (traffic light) merah, saat antrean kendaraan di depannya belum terurai. Adanya YBJ ini walaupun lampu traffic light sudah hijau pengguna jalan yang belum masuk YBJ harus berhenti ketika ada kendaraan lain di dalam YBJ. Mereka baru bisa maju jika kendaraan di dalam YBJ sudah keluar.

Bagi pengendara yang tetap memaksa memasukkan kendaraannya ke dalam YBJ, padahal masih ada kendaraan lain di dalamnya, maka akan di tilang, ini sama saja melanggar marka jalan.

Yellow Box Junction akan berfungsi maksimal jika ada kesadaran dari pengguna jalan. Sebab kesadaran warga juga kunci utama kelancaran lalu lintas. Jadi jika pengendara melihat jalur di depan tersendat, sebaiknya tidak memaksa masuk ke YBJ walaupun lampu masih hijau. Sehingga ketika jalur lain hijau, tidak akan terjadi tersendatnya arus lalu lintas.

Dalam penjelasan UU No. 22 Tahun 2009 tentang Lalu lintas dan Angkutan Jalan, pasal 287 (2) juncto Pasal 106 (4) huruf a, b tentang rambu-rambu lalu lintas dan berhenti di belakang garis stop. Pidananya ialah kurungan dua bulan penjara atau denda Rp 500.000.

( Kutipan dari : catatan.tmcpoldametro.net/post/5599379771 )

Fitur :

- 3 tombol bantuan untuk mempermudah menjawab pertanyaan.
- Design game ini mirip dengan kuis wants to be a millionere, bertujuan untuk lebih mengingat pertanyaan dan jawaban yang tidak hanya sekedar bermain.

Harapan dapat menambah wawasan masyarakat untuk lebih mengetahui dan tau penerepan beretika dalam keselamatan berlalu lintas.

Satu pertanyaan di berikan waktu 1 menit dan setiap 10 kali bermain dibatasi 1 jam berikutnya untuk bermain lagi, hal ini dibuat untuk mencegah kebosanan

Selamat bermain dan belajar

Terimakasih telah mendukung kami dengan mendownload dan memberikan saran untuk lebih maju.

"Jadilah Pelopor Keselamatan Berlalu Lintas"

Quiz Simulation Theory Test C Sim, Sim A
Version 1.1 Free

Note: If anyone wants help for correction of questions and answers emails to sinarangkasastudio@gmail.com

Correction of questions and answers submitted will help to repair and use of this application for mutual learning. :)

Media with the application model in the form of a quiz game.
(Lattice Theory Exam Sim)

Sharing knowledge: Knowing YBJ (Yellow Box Junction)

If crossing ahead Traffic Light intersection Sarinah Jl. MH Thamrin, Central Jakarta, will be seen a square or rectangular-sized yellow painted on the asphalt. Many road users are wondering function of the yellow box.

The box is called Yellow Box Junction (YBJ). YBJ are road markings intended to prevent the density of traffic on the line and could result in delays in the flow of vehicles in the other lane that is not solid. With YBJ, expected density at the intersection is not locked.

Yellow Box Junction is very useful at the crossroads congested on the main roads as well as when the peak time traffic density. Many motorists still break through light (traffic light) red, when the vehicle in front of the queue has not been unraveled. This YBJ although their light has been green traffic light road users who are not signed YBJ must stop when there is another vehicle in the YBJ. They can only go forward if the vehicle in YBJ already out.

For riders who are still forced to enter his vehicle into YBJ, but still there is another vehicle in it, it will be on a ticket, this is tantamount violate road markings.

Yellow Box Junction works best if there is awareness of road users. Because of citizen awareness is also the key to smooth traffic. So if motorists see the path in front faltered, should not be pushed into YBJ even though the light was still green. So when other lines of green, there will be no delays in traffic flow.

In the explanation of Law No. 22 of 2009 on Traffic and Transportation, Article 287 (2) in conjunction with Article 106 (4) a, b of traffic signs and stop behind the stop line. The punishment is imprisonment of two months in prison or a fine of Rp 500,000.

(Excerpt from: catatan.tmcpoldametro.net/post/5599379771)

features:

- 3 buttons help to facilitate answering questions.
- Design is similar to a quiz game wants to be a millionere, aiming to better remember the questions and answers that are not just playing.

Hoping to broaden the public to better know and tau penerepan ethics in traffic safety.

One question in the given time of 1 minute and every 10 times play restricted 1 hour later to play again, it is designed to prevent boredom

Congratulations play and learn

Thank you for supporting us by downloading and provide suggestions for the more advanced.

"Be Pioneers Safety Traffic Passes"

How to Download / Install

Download and install Ujian Teori Sim C, Sim A version 1.1.4 on your Android device!
Downloaded 1,000+ times, content rating: Everyone
Android package: sinarangkasa.kuis.ujisimfree, download Ujian Teori Sim C, Sim A.apk

All Application Badges

Free
downl.
Android
3.0+
For everyone
Android game

Game History & Updates

What's Changed
+ Perubahan penampilan
+ Perbaikan
+ Penambahan Soal
Name changed  Name changed! Ujian Teori Kendaraan now is known as Ujian Teori Sim C, Sim A.

What are users saying about Ujian Teori Sim C, Sim A

T70%
by T####:

Lanjutkan...semangat

N70%
by N####:

Soal 90% sama, tapi jawaban salah nih, udah dicoba berkali2, waktu tes ke 2 nilai hanya 19 dari 30 soal, jauh bener. Hehehehe, padahal dah optimis mis mis sekali waktu tes.

C70%
by C####:

Soal hampir sama tapi tetap gagal. Yg gk beres jawaban aplikasinya atau komputer satpas?

X70%
by X####:

Good

N70%
by N####:

Thanks banget nih appnya sangat membantu. Btw sama banget soalnya kayak di satpas daan mogot, ane dah gagal dua kali. Doain ya yg ketiga kali ane lulus Aamiin.

N70%
by N####:

Soal emg sama persis sama yg di satpas punya, cuma beda 2-3 soal aja..ane dah apal bgt ni soal & jwban dri aplikasi ini tp kok tetep aja ga lulus.. Huft.. Jwbannya yg di aplikasi ini salah apa satpas punya komputernya rusak ya.. Ahahaha

N70%
by N####:

Kacau .. iklannya kenapa menutupi soalnya .. solanya bagus2 tapi iklannya amat sangat menggangu


Share The Word!


Rating Distribution

RATING
4.15
89 users

5

4

3

2

1