About Pendekar Cyborg - Konflik
"Saat kecamatan terancam oleh kejahatan futuristis. Saat warga dibuat resah oleh ulah mas-mas yang kurang begitu bertanggung jawab. Hanya satu yang bisa dilakukan, mengambil penangkalnya dari masa depan."
Aditita Bercerita kembali merilis sebuah karya bertutur. Kali ini dalam format cergamusik, cerita + gambar + musik. Diluncurkan pada tanggal 22 Juni 2015, bertepatan dengan ulang tahun Jakarta. Berjudul Pendekar Cyborg - Konflik Bionik Mengguncang Kerukunan Warga.
Mengambil tema homage tentang hal-hal populer lokal yang ada pada era 80an - 90an awal, seperti: manusia bionik, breakdance atau tari kejang/dansa briko, SKJ, film-film laga/silat lokal kelas B, PC DOS game dan tentunya gimmick masa kecil seperti gambaran, maen gundu, abang ager dsb. Dikemas dalam gaya komedi kecamatan retro-futurist nan kitschy .
Isinya sendiri menceritakan tentang seorang pendekar bionik bernama Prime Rage (dibaca dalam dialek Betawi) yang menjadi komandan pemimpin pasukan pemberontakan melawan cyborg-cyborg penjajah dari masa depan.
Isi digambar dengan menggunakan tehnik tehnolohy masa depan bergaya grafik monochrome/ black & white 8 Bit pixel-art dan sampulnya menggunakan teknik lukis dihital. Disertakan pula di dalamnya sebuah soundtrack sebagai peneman hati yang sepi, bergaya retrowave/synthwave/disco-mamang/belisirop-wave/rukunwarga dance music.
Dibuat secara berseri digambar dengan sabar. Kesemuanya didukung pula oleh soundtrack dengan ambiensi yang sama.
Siapkan earphone Anda dan selamat membaca :)
Spesifikasi:
Judul: Pendekar Cyborg - Konflik Bionik Mengguncang Kerukunan Warga
Genre: Retrofuture/ Aksi/ Komedi kecamatan/ Time travel mamang baso/ Synthwave/ Retrowave/ Abang Ager wave
Gaya: Cergamuzik
Format: Aplikasi android
Fitur:
- Halaman yang dapat dibolak-balik seperti kertas (flipping book).
- Audio berkualitas tinggi.
- Buat halaman menjadi wallpaper.
- Perbesar/perkecil (zoom in/out) tampilan.
- Pilihan mode full-screen (balik halaman dengan jari) dan mode menu (tap navigasi kanan/kiri).
- Unduh mp3 soundtrack:
Pendekar Cyborg OST
1. Pendekar Cyborg OST - Lintas Melawai Future Cop
2. Pendekar Cyborg OST - Serbuan Paguyuban Cyborg AT 286 dari Gang H Usep
3. Pendekar Cyborg OST - Bukit Berbunga Prapatan Jengkol 1987
4. Pendekar Cyborg OST - Kompetisi Sepatu Roda Sekelurahan
5. Pendekar Cyborg OST - Senam Kebugaran Cyborg 86
6. Pendekar Cyborg OST - BERCYBER City 2036
---------------------------------------------------------------------------------------
ADITITA BERCERITA adalah proyek menulis atau bercerita dari Adit dan Ita, yang diimplementasikan pada beragam medium dengan konsep tidak terbatas. Bentuk penuturannya dapat berupa tulisan, gambar, dan audio. Mulai dari cerpen, flash fiction, prosa, puisi, komik, animasi, hingga soundscape, booktrack, audio track, spoken words, dan sejenisnya. Kesemua itu diwujudkan ke dalam medium seperti e-book, buku, CD, app, games, poster, t-shirt, produk kuliner, dan lain-lain.
Website:
http://www.aditita.com
Facebook:
http://www.facebook.com/AdititaBercerita
http://www.facebook.com/PendekarCyborg
Twitter:
http://twitter.com/AdititaBrcerita
Instagram:
http://instagram.com/adititabercerita "When districts threatened by the evil futuristic. When citizens are made uneasy by the act mas-mas are less responsible. Only one can do, take the antidote of the future."
Aditita Storytelling re-released a paper recalled. This time in the format cergamusik, stories + pictures + music. Launched on June 22, 2015, to coincide with the anniversary of Jakarta. Swordsman titled Cyborg - Conflict Bionics Harmony Residents Rocked.
The theme of homage about things local popular there in the '80s - early 90s, such as: human bionic, breakdance or dance seizures / dance briko, SKJ, movies action / martial arts class local B, PC DOS games and certainly gimmick period small as a picture, maen marbles, etc. ager brother. Packed in the style of retro-futurist comedy districts nan kitschy.
The content itself tells the story of a warrior named bionic Prime Rage (read in dialect) who commanded the troop leader of the uprising against the invaders cyborg-cyborg from the future.
Fill drawn using techniques tehnolohy future chart-style monochrome / black & white 8-bit pixel art and cover using painting techniques dihital. Also included in it a soundtrack as peneman lonely hearts, stylish retrowave / synthwave / disco-mamang / belisirop-wave / rukunwarga dance music.
Created vibrantly drawn patiently. All are supported by a soundtrack with the same ambiensi.
Prepare your earphones and happy reading :)
Specification:
Title: Warrior Cyborg - Conflict Bionics Harmony Residents Rocked
Genre: Retrofuture / Action / Comedy districts / Time travel mamang meatball / Synthwave / Retrowave / Abang Ager wave
Style: Cergamuzik
Format: android Applications
Features:
- The page can be inverted as paper (flipping book).
- High quality audio.
- Create a page into wallpaper.
- Zoom in / out (zoom in / out) display.
- Choice of full-screen mode (through pages with a finger) and the mode menu (tap the navigation right / left).
- Download mp3 soundtrack:
Cyborg warrior OST
1. Cyborg Warrior OST - Lintas Melawai Future Cop
2. Cyborg Warrior OST - Invasion of the Society of Cyborg AT 286 of Gang H Usep
3. Cyborg Warrior OST - Flower Hill Prapatan Jengkol 1987
4. The Cyborg Warrior OST - Competition Roller Sekelurahan
5. Cyborg Warrior OST - Gymnastics Fitness Cyborg 86
6. Cyborg Warrior OST - BERCYBER City 2036
-------------------------------------------------- -------------------------------------
ADITITA STORYTELLING is a project to write or tell stories of Adit and Ita, which is implemented in a variety of media with unlimited concept. Penuturannya forms can be text, images, and audio. Ranging from short stories, flash fiction, prose, poetry, comics, animation, until soundscape, Booktrack, audio tracks, spoken words, and the like. All this translates into a medium such as e-books, books, CDs, app, games, posters, t-shirts, culinary products, and others.
Website:
http://www.aditita.com
Facebook:
http://www.facebook.com/AdititaBercerita
http://www.facebook.com/PendekarCyborg
Twitter:
http://twitter.com/AdititaBrcerita
Instagram:
http://instagram.com/adititabercerita
by D####:
Berkat versi elektrik ini, saya pun bebas membaca cergam menarik Pendekar Cyborg tanpa khawatir kertas basah terkena cipratan air di ruang semedi berdiameter sekian ratus inci