Belajar Menulis HIRAGANA

Belajar Menulis HIRAGANA Free App

Rated 4.04/5 (24) —  Free Android application by D3 Teknik Informatika FMIPA UNS Surakarta

About Belajar Menulis HIRAGANA

Aplikasi yang bertujuan untuk membantu pengguna dalam mempelajari huruf-huruf hiragana (Jepang). Huruf hiragana yang digunakan adalah huru hiragana dasar yang berjumlah 46 huruf.

Dalam aplikasi ini terdapat fitur menulis dan juga kuis. Dengan fitur menulis pengguna bisa melatih menulis huruf hiragana sesuai dengan ketentuan yang telah ditentukan. Terdapat pula fitur blank/halaman kosong dimana pengguna bisa melatih dalam menulis huruf hiragana.

Selain fitur menulis terdapat pula fitur kuis. Dimana kuis terbagi menjadi kuis huruf dan kuis kata. Pengguna harus menjawab kuis huruf terlebih dahulu kemudian baru bisa memainkan kuis kata. Sebelum memainkan kuis maka pengguna diminta untuk memasukkan nama/username untuk mencatat skor yang didapatkan dari kuis tersebut. Application that aims to assist users in learning the letters hiragana (Japanese). Hiragana letters used are disturbances that amounted to 46 basic hiragana letters.

In this application there are also features writing and quizzes. With features users can write hiragana practice writing letters in accordance with the provisions specified. There are also features blank / blank page where the user can practice writing hiragana characters.

In addition to writing features are also features of the quiz. Where quiz quiz is divided into letters and words quiz. The user must answer the quiz letters first and then can play the quiz. Before playing a quiz the user is prompted to enter the name / username to record the scores obtained from the quiz.

How to Download / Install

Download and install Belajar Menulis HIRAGANA version 1.0 on your Android device!
Downloaded 1,000+ times, content rating: Not rated
Android package: com.surya.hiragana, download Belajar Menulis HIRAGANA.apk

All Application Badges

Free
downl.
Android
4.0+
n/a
Not
rated
Android app

App History & Updates

What's Changed
Ada perubahan desain dan penambahan data tulisan kata
More downloads  Belajar Menulis HIRAGANA reached 1 000 - 5 000 downloads
More downloads  Belajar Menulis HIRAGANA reached 500 - 1 000 downloads
More downloads  Belajar Menulis HIRAGANA reached 100 - 500 downloads

Oh snap! No comments are available for Belajar Menulis HIRAGANA at the moment. Be the first to leave one!

Share The Word!


Rating Distribution

RATING
4.05
24 users

5

4

3

2

1