Doa dan Dzikir Ramadhan 2017

Doa dan Dzikir Ramadhan 2017 Free App

Rated 4.75/5 (8) —  Free Android application by KBM Mobile

Advertisements

About Doa dan Dzikir Ramadhan 2017

Doa (Du’a) adalah memohon atau meminta pertolongan kepada Allah SWT. Akan tetapi bukan berarti hanya orang-orang yang sedang ditimpa musibah saja yang layak memanjatkan doa. Dalam keadaan segar-bugar dan tidak kekurangan suatu apa pun, sebagai manusia, kiranya kita layak berdoa. Setidaknya berdoalah memohon perkenan Allah SWT untuk mengampuni segala dosa-dosa, baik yang kita segaja maupun tidak. Juga meminta tetap diberi kekuatan iman dan kesehatan agar dapat melaksanakan segala perintah-Nya. Lalu memohon perlindungan-Nya dari gangguan setan dan hawa nafsu kita sendiri supaya tidak terjerembab dalam jurang maksiat.

Zikir atau Dzikir (Arab: ذِکْر‎, ðɪkr) adalah sebuah aktifitas ibadah dalam umat Muslim untuk mengingat Allah. Di antaranya dengan menyebut dan memuji nama Allah, dan zikir adalah satu kewajiban yang tercantum dalam al-Qur'an. Bacaan zikir yang paling utama adalah kalimat "Laa Ilaaha Illallaah", sedangkan doa yang paling utama adalah "Alhamdulillah". Seseorang yang melakukan zikir disebut dzaakir (ذاكر).

Kumpulan Doa dan Dzikir Ramadhan 2017 / 1438 H dari Al Quran dan Hadits sesuai dengan tuntunan sunnah Rasullah sholallahu ‘alaihi wassalam, dilengkapi dengan tulisan arab, latin dan arti dalam bahasa indonesia. Doa adalah harapan, merupakan harapan setiap manusia kepada Penciptanya. Al Quran memperintahkan kita untuk selalu berdoa dan menghindari sifat sombong, sebagaimana yang tercantum dalam surat Al Mu'min 60 “Dan Tuhanmu berfirman: "Berdo'alah kepada-Ku, niscaya akan Kuperkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang menyombongkan diri dari menyembah-Ku akan masuk neraka Jahannam dalam keadaan hina dina.”

Kumpulan Doa dan Dzikir Ramadhan 2017 / 1438 H dari Al Quran dan Hadist memiliki fitur - fitur : Dzikir lengkap setelah shalat Fardhu sesuai dengan tuntunan sunnah nabi dilengkapi dengan tulisan arab, latin dan arti dalam bahasa indonesia serta keutamaannya. Dzikir sholat Sunnah dilengkapi dengan tulisan arab, latin dan arti dalam bahasa indonesia. Doa-Doa setelah Shalat Fardhu. Doa Shalat Dhuha. Doa Shalat Tahajud. Doa Shalat Istikharah. Doa Shalat Taubat. Terdapat tiga macam manfaat dari doa, yaitu : Berserah diri, bahwa manusia memiliki keterbatasan atas akal dan kemampuannya. Doa adalah obat kesedihan dan keresahan dalam setiap masalah yang dihadapi oleh setiap manusia. Doa merupakan tempat keluh kesah manusia terhadap penciptanya. Doa adalah wujud syukur dan menghindari sifat kesombongan dalam diri manusia.

Semoga kita semua menjadi muslim yg banyak berdoa/berdzikir di setiap keadaan.

Disclaimer :
All of content in this application is not our trademark. We only get the content from search engine and website. Please let me know if your original content want to remove from our application. Prayer (du'a) is begging or asking for help to God. But it does not mean just people distraught alone is worthy to say a prayer. In a fresh state-fit and not lacking anything, as human beings, may we pray feasible. At least pray for the favor of Allah to forgive all sins, whether we intentionally or not. Also ask still be given the power of faith and health in order to do all his commandments. Then invoke his protection against evil and our own desires in order not to fall into the abyss of vice.

Recitation or Dhikr (Arabic: ذکر, ðɪkr) is an activity of Muslim worship in the remembrance of God. Among others mention and praise the name of God, and remembrance are the obligations set forth in the Qur'an. Reading dhikr the main thing is the phrase "La ilaha illallaah", while the most important prayer is "Thank God". Someone who do dhikr called dzaakir (ذاكر).

Prayer and Dhikr set of Ramadhan 2017/1438 H from the Quran and Hadith accordance with the guidance sholallahu Sunnah Rasulullah 'alaihi respectfully, equipped with Arabic writing, Latin and meaning in Indonesian. Prayer is hope, the hope of every human being to his Creator. Quran memperintahkan us to always pray and avoid overbearing nature, as stated in Surah Al Mu'min 60 "And the Lord says:" Berdo'alah to Me, will undoubtedly Kuperkenankan you. Indeed, those who boast of menyembah- me will enter hell in a state of abject. "

Prayer and Dhikr set of Ramadhan 2017/1438 H from the Quran and Hadith features - features: full dhikr after prayers Fard accordance with the guidance sunna equipped with Arabic writing, Latin and meaning in Indonesian and primacy. Dhikr Sunnah prayers are equipped with Arabic writing, Latin and meaning in Indonesian. Prayers after Fard Salah. Salah Dhuha prayer. Prayer Prayer Tahajud. Prayer Prayer Istikhara. Repentance Prayer prayer. There are three kinds of benefits of prayer, namely: surrender, that humans have limitations on intellect and ability. Prayer is a remedy sadness and anxiety in every problem faced by every human being. Prayer is the place of human complaints against its creator. Prayer is an act of gratitude and avoid arrogance trait in human beings.

May we all become Muslims who pray a lot / dhikr in every state.

Disclaimer:
All of the content in this application is not our trademark. We only get the content from the search engines and websites. Please let me know if your original content want to remove from our application.

How to Download / Install

Download and install Doa dan Dzikir Ramadhan 2017 version 1.0 on your Android device!
Downloaded 500+ times, content rating: Everyone
Android package: com.kbmmobile.kbm.user.kumpulandoadandzikir, download Doa dan Dzikir Ramadhan 2017.apk

All Application Badges

Free
downl.
Android
4.0.3+
For everyone
Android app

App History & Updates

More downloads  Doa dan Dzikir Ramadhan 2017 reached 500 - 1 000 downloads
Name changed  Name changed! Doa dan Dzikir Ramadhan 2016 now is known as Doa dan Dzikir Ramadhan 2017.

Oh snap! No comments are available for Doa dan Dzikir Ramadhan 2017 at the moment. Be the first to leave one!

Share The Word!


Rating Distribution

RATING
4.85
8 users

5

4

3

2

1