770 Kata Sindiran for Android
Majas sindiran merupakan kelompok majas yang mengungkapkan maksud atau gagasan dengan cara menyindir guna meningkatkan kesan dan makna kata terhadap pembaca. Rumpun majas sindiran terbagi lagi ke dalam beberapa majas, yaitu:
1. Majas ironi
Merupakan majas sindiran yang mengungkapkan makna dengan sindiran – sindiran halus, yang merupakan kata- kata yang bertentagan dengan makna sesungguhnya.
2. Majas sarkasme
Merupakan majas sindiran yang mengungkapkan kata- kata secara langsung dan kasar.
3. Majas sinisme
Majas sindiran yng menggunakan kata- kata sindiran yang keras, kasar untuk mengungkapkan maksud. Hal tersebut bertujuan untuk menekankan, mencemooh atau mengecam maksud / gagasan.
4. Majas satire
Merupakan majas sindiran yang menggunakan ungkapan-ungkapan seperti pada majas srkasme, ironi, untuk menguatkan makna, terkadang bertujuan untuk mengejek atau menertawakan sesuatu.
5. Majas innuendo
Merupakan kelompok majas sindiran yanng mengungkapkan maksud dengan mengecilkan fakta dari yang sesungguhnya.