Marbel Belajar BudayaNusantara

Marbel Belajar BudayaNusantara Free App

Rated 4.28/5 (820) —  Free Android application by Educa Studio

Advertisements

About Marbel Belajar BudayaNusantara

Marbel Budaya Nusantara - membantu anak-anak dalam belajar mengenal budaya Indonesia mencakup pakaian adat, rumah adat, senjata daerah, alat musik daerah, serta tarian daerah.. Indonesia merupakan negara yang mempunyai beragam suku, budaya serta adat istiadat. Setiap daerah mempunyai ciri khas masing-masing. Kebudayaan daerah tercermin dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat di seluruh daerah di Indonesia.

Budaya bangsa hendaknya di kenalkan kepada anak sejak usia dini. Hal ini akan membantu mereka dalam mengenali budaya-budaya yang ada. Bagaimana caranya mengenalkan budaya bangsa Indonesia yang begitu banyaknya kepada anak dengan cara yang menyenangkan?

MARBEL BUDAYA NUSANTARA adalah sebuah aplikasi pendidikan yang membantu anak-anak belajar budaya Indonesia. Materi yang terangkum didalamnya meliputi :
- Belajar mengenal Rumah Adat
- Belajar mengenal Pakaian Adat
- Belajar mengenal Tarian Daerah
- Belajar mengenal Alat Musik Daerah
- Belajar mengenal Senjata Tradisional Daerah

Kelebihan
-------------------------------
- Materi Tersedia dalam bentuk AUDIO dan VISUAL.
- Dilengkapi gambar peraga yang menarik, sehingga anak-anak tidak akan bosan dalam belajar.
- Aplikasi ini juga di lengkapi dengan audio yang sangat berguna bagi anak-anak yang belum lancar membaca.

Marbel menggabungkan konsep belajar dan bermain menjadi satu sehingga melahirkan cara belajar yang lebih menyenangkan. Materi akan disajikan dalam bentuk yang menarik dilengkapi dengan Gambar + Sound Narasi + Animasi untuk menarik minat anak-anak dalam belajar. Selanjutnya, mereka bisa mengasah kemampuan melalui permainan edukasi yang disediakan.

TENTANG MARBEL
--------------------------------------------------
Marbel adalah aplikasi pendidkan khusus untuk anak-anak usia 2 s/d 8 tahun. Bersama Marbel, anak-anak bisa belajar banyak hal dengan cara yang menyenangkan. Tersedia materi pembelajaran yang akan membantu anak-anak dalam belajar mengenal sesuatu misalnya saja huruf, angka, buah, sayur, hewat, alat-alat transpotasi, warna, dan masih banyak lainnya. Yang paling menarik dari marbel adalah : Permainan edukasi yang menyenangkan. Ada berbagai macam permainan yang akan menguji kemampuan mereka. Permainan itu terdiri dari : tepat cepat, ketangkasan, daya ingat, kecerdikan, asah otak dan masih banyak lainnya. Marbel dilengkapi dengan gambar dan animasi yang menarik, musik orisinil, serta narasi panduan yang berguna bagi anak-anak yang belum lancar membaca.

Kami mengharapkan kritik dan saran dari anda, jangan ragu untuk mengirimkannya ke :
support@educastudio.com
Informasi lebih lanjut mengenai Marbel:
Website: www.educastudio.com
Facebook: www.facebook.com/educastudio
Twitter: @educastudio

Bagi bunda yang suka menemani anak-anak bermain, tak ada salahnya mencoba aplikasi Marbel. Anak-anak tak hanya mendapatkan kesenangan dalam bermain, namun juga ilmu yang bermanfaat. Belajar sambil bermain..?? Kenapa tidak..?? Ayoo kita temani anak-anak belajar, bersama Marbel tentunya.. :) Marbel Culture Collection - help children learn about the culture in Indonesia include traditional clothing, traditional houses, weapons area, local musical instruments, as well as dance area .. Indonesia is a country that has diverse ethnic, culture and customs. Each region has a characteristic each. Regional culture is reflected in various aspects of community life in all regions in Indonesia.

The nation's culture should be introduced to children at an early age. This will help them to recognize the cultures that exist. How do I introduce Indonesian culture that is so much to children in a fun way?

Marbel CULTURE NUSANTARA is an educational app that helps children learn the culture of Indonesia. The material encapsulated therein includes:
- Learn to recognize traditional house
- Learn to recognize Indigenous Clothing
- Learn to recognize the Regional Dance
- Learn to recognize the Regional Musical Instruments
- Learn to recognize the Regional Traditional Weapons

Advantages
-------------------------------
- Material Available in AUDIO and VISUAL.
- Equipped with an attractive visual image, so that children will not be bored in the study.
- This application is also equipped with audio that is very useful for children who are not yet fluent reading.

Marbel combines the concept of learning and playing into one that gave birth to a way of learning more enjoyable. The material will be presented in an attractive form comes with Image + Sound Narrative + animations to attract children's interest in learning. Furthermore, they can hone skills through educational games provided.

ABOUT Marbel
--------------------------------------------------
Marbel is a special education application for children ages 2 s / d 8 years. Together Marbel, children can learn a lot of things in a fun way. There are learning materials that will help children to learn about something for example only letters, numbers, fruits, vegetables, Hewat, means of transportation, color, and many more. The most interesting of the marble is: a fun educational game. There is a wide variety of games that will test their skills. The game consist of: a fast right, dexterity, memory, ingenuity, brain teasers and many more. Marbel equipped with interesting images and animations, original music, and narrative useful guide for children who are not yet fluent reading.

We expect criticism and suggestions from you, please do not hesitate to send it to:
support@educastudio.com
Further information about Marbel:
Website: www.educastudio.com
Facebook: www.facebook.com/educastudio
Twitter:educastudio

For mothers who like to accompany the children to play, there's no harm in trying the application Marbel. Children not only have fun in the play, but also useful knowledge. Learn while playing .. ?? Why not..?? Ayoo we accompany the children to learn, along Marbel course .. :)

How to Download / Install

Download and install Marbel Belajar BudayaNusantara version 1.5 on your Android device!
Downloaded 50,000+ times, content rating: Everyone
Android package: com.educastudio.marbelbudayanusantara, download Marbel Belajar BudayaNusantara.apk

All Application Badges

Free
downl.
Android
2.3+
For everyone
Android app

App History & Updates

What's Changed
-perubahan tampilan lebih menarik untuk anak-anak
-penambahan permainan menarik untuk evaluasi belajar
More downloads  Marbel Belajar BudayaNusantara reached 50 000 - 100 000 downloads
Version update Marbel Belajar BudayaNusantara was updated to version 1.5
Name changed  Name changed! Marbel Budaya Nusantara now is known as Marbel Belajar BudayaNusantara.

What are users saying about Marbel Belajar BudayaNusantara

U70%
by U####:

Saya menyukai ini

R70%
by R####:

Buat belajar enak nih

N70%
by N####:

Terimakasih sudah mengenalkan budya nusantàra melalui aplikasi android...

N70%
by N####:

Teruskan perjuangan mencerdaskan anak bangsa!!

N70%
by N####:

Bguz bgt aplikasiny.. Anakq jd mengenal n hafal krn ad gamesny..

N70%
by N####:

Saya niswa umur 7 tahun saya suka karena saya jadi tahu budaya Indonesia.

K70%
by K####:

Karena bisa untuk anak seumur 9thn Dan adik saya yg umur 6thn

N70%
by N####:

Cara matikan soundnya gmn yah?? Uda silang tapi masih ada suaranya..

N70%
by N####:

ada baiknya jika aplikasi yang ingin ditujukan kepada anak-anak 2 s/d 8 tahun perlu diperhatikan konten yang diberikan

N70%
by N####:

9y55568

G70%
by G####:

Sangat sesuai mendidik kanak-kanak mempelajari budaya suku bangsa nusantara

J70%
by J####:

Good

Z70%
by Z####:

Good

C70%
by C####:

Nice

U70%
by U####:

Educated

H70%
by H####:

Aplikasi tidak terbuka, seperti hang, mohon segera di perbaiki

C70%
by C####:

Di kasih real song nya biar bs d puter dong. Tariannya juga d beri preview.

C70%
by C####:

Sara pd educastudio,utk pakai adatnya di beri keterangan nama pakaian daerah yg ada,serta mhn tmbahan upacara adat yg terkenal di propinsi yg bersangkutan,tq

K70%
by K####:

Khususnya krn saya kenal aceh. Untuk aceh pakaian laki-lakinya dan topi nya salah besar.

K70%
by K####:

Vagus jg tmbh wawasan

U70%
by U####:

Bagoes cuman kebanyakan bagian senjata tradisional semuanya disebut keris. Btw great & top markotop dech

D70%
by D####:

Good

H70%
by H####:

Aplikasi tidak terbuka, seperti hang, mohon segera di perbaiki

D70%
by D####:

Good


Share The Word!


Rating Distribution

RATING
4.35
820 users

5

4

3

2

1