Pendidikan Anak Islam

Pendidikan Anak Islam Free App

Rated 4.31/5 (16) —  Free Android application by Android Kit

Advertisements

About Pendidikan Anak Islam

Sepatutnya umat Islam memperhatikan pendidikan anak dan pembinaan individu untuk mencapai predikat "umat terbaik", sebagaimana dinyatakan Allah 'Azza Wa Jalla dalam firman-Nya:

"Kamu adalah umat terbaik yang dilahirkan untuk manusia, menyuruh kepada yang ma'ruf dan mencegah dariyang munkar... ". (Surah Ali Imran : 110).

Dan agar mereka membebaskan diri dari jurang dalam yang mengurung diri mereka, sehingga keadaan mereka dengan umat lainnya seperti yang beritakan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam :

"Hampir saja umat-umat itu mengerumuni kalian bagaikan orang-orang yang sedang makan berkerumun disekitar nampan.". Ada seorang yang bertanya: "Apakah karena kita berjumlah sedikit pada masa itu?" Jawab beliau: "Bahkan kalian pada masa itu berjumlah banyak, akan tetapi kalian bagaikan buih air bah. Allah niscaya mencabut dari hati musuh kalian rasa takut kepada kalian, dan menanamkan rasa kelemahan dalam dada kalian".
Seorang bertanya: "Ya Rasulullah, apakah maksud kelemahan itu?" Jawab beliau: "Yaitu cinta kepada dunia dan enggan mati".

Banyak penulis dan peneliti membicarakan tentang tujuan pendidikan individu muslim. Mereka berbicara panjang lebar dan terinci dalam bidang ini, hal yang tentu saja bermanfaat. Apa yang mereka katakan kami ringkaskan sebagai berikut:

"Nyatalah bahwa pendidikan individu dalam islam mempunyai tujuan yang jelas dan tertentu, yaitu: menyiapkan individu untuk dapat beribadah kepada Allah Subhanahu wa Ta'ala. Dan tak perlu dinyatakan lagi bahwa totalitas agama Islam tidak membatasi pengertian ibadah pada shalat, shaum dan haji; tetapi setiap karya yang dilakukan seorang muslim dengan niat untuk Allah semata merupakan ibadah." (Aisyah Abdurrahman Al Jalal, Al Mu'atstsirat as Salbiyah fi Tarbiyati at Thiflil Muslim wa Thuruq 'Ilajiha, hal. 76). Muslims rightly pay attention to children's education and coaching individuals to achieve the title of "best people", as declared by Allah 'Azza wa Jalla in His word:

"You are the best people are born to men, sent to the ma'ruf and prevent dariyang evil ...". (Surah Al 'Imran: 110).

And in order for them to free themselves from the abyss in which confine themselves, so that their situation with other people as proclaimed Prophet sallallaahu alaihi wa sallam:

"Almost alone it's people like you gathered the people who were eating clustered around the tray.". There is a man who asked: "Is it because we are few in number at that time?" He replied: "Even you at that time amounted to much, but you like scum flood. Allah will deprive your enemy hearts fear to you, and instilling a sense of weakness in your chest".
One asked: "O Messenger of Allah, what is the purpose that weakness?" He replied: "That love of the world and are reluctant to die".

Many authors and researchers talk about Muslim individual educational goals. They spoke at length and in detail in this field, the course useful. What they say we summarize as follows:

"It is evident that the individual in Islamic education have clear and specific objectives, namely: to prepare individuals to be able to worship Allah Subhanahu wa Ta'ala. And there needs to be stated again that the totality of Islam does not restrict the notion of worship in prayer, fasting and pilgrimage; but any work that is done a Muslim with the intention of Allah is worship. " (Aisha Abdurrahman Al Jalal Al Mu'atstsirat as Salbiyah fi Tarbiyati at Thiflil Muslim wa Thuruq 'Ilajiha, p. 76).

How to Download / Install

Download and install Pendidikan Anak Islam version 1.0 on your Android device!
Downloaded 1,000+ times, content rating: Everyone
Android package: com.androidkit.padi, download Pendidikan Anak Islam.apk

All Application Badges

Free
downl.
Android
2.1+
For everyone
Android app

App History & Updates

More downloads  Pendidikan Anak Islam reached 1 000 - 5 000 downloads

What are users saying about Pendidikan Anak Islam

S70%
by S####:

Sangat bermanfaat....


Share The Word!


Rating Distribution

RATING
4.35
16 users

5

4

3

2

1