About Doa Rosario
Aplikasi Doa Rosario berisi audio Doa Rosario lengkap seluruh peristiwa rosario. Dilengkapi dengan transkrip hingga mudah untuk dipahami dan dipraktikkan. Aplikasi ini tetap dapat digunakan walau tanpa koneksi internet (offline).
Langkah-langkah lengkap bagaimana berdoa Rossario disajikan secara sederhana sehingga mudah dipelajari. Dapat di-akses kapan saja dan di mana saja selama punya gadget Android. Ini membuat aplikasi Doa Rosario ini menjadi pilihan yang tepat bagi yang ingin belajar berdoa Rosario.
Dalam tradisi umat Katolik, Doa Rosario sudah sangat mendarah daging. Bahkan Gereja Katolik menetapkan bulan Mei sebagai bulan Maria dan bulan Oktober sebagai bulan Rosario. Dimana penggunaan Doa Rosario sangat intense dalam rangka penghormatan (devosi) terhadap Bunda Maria - diharapkan umat Katolik melakukan Doa Rosario setiap harinya pada kedua bulan tersebut.
Namun, tentu tidak dilarang memberikan penghormatan pada Santa perawan Maria, sang Bunda Allah kapan saja. Tidak pernah ada larangan untuk melakukan Doa Rosario diluar bulan Maria (Mei) dan bulan Rosario (Oktober). Umat Katolik selalu dibebaskan untuk melakukan Doa Rosario kapan saja.
Doa Rosario
* Peristiwa-Perstiwa Gembira Rosario : Khususnya pada masa Adven dan Natal. Serta pada hari Senin dan Sabtu.
* Peristiwa-Peristiwa Terang Rosario: Khususnya pada hari Kamis.
* Peristiwa-peristiwa Sedih Rosario: Khususnya pada masa pra paskah atau puasa. Serta pada hari Jumat.
* Peristiwa-Peristiwa Mulia Rosario: Khususnya selama masa Paskah. Serta pada hari Minggu.
Selamat mempelajari, memahami, dan melakukan Doa Rosario. Salam Maria. Ave Maria.
Mengapa meng-install?
* Doa Rosario
* Belajar Doa Rosario
* Langkah-langkah Doa Rosario
* Doa Katolik
* Devosi pada Bunda Maria
* Penghormatan pada Santa perawan Maria
* Audio Berkualitas
* Transkrip Lengkap
* Offline (Tanpa Koneksi)
* Gratis
* Mudah digunakan
* Support Android Nougat (N) Rosary app contains audio Rosary beads complete the entire event. Equipped with a transcript to be easy to understand and put into practice. This application can still be used even without an internet connection (offline).
Complete steps how to pray Rossario presented in simple, so easy to learn. Can be accessed anytime and anywhere as long as has Android gadgets. This makes the application of the Rosary is the right choice for those who want to learn to pray the Rosary.
In the tradition of Catholics, the Rosary is very ingrained. Even the Catholic Church set in May as the month of Mary and the month of October as the month of the Rosary. Where the use of the Rosary is very intense in the respect (devotion) to the Virgin Mary - Catholics are expected to perform the Rosary every day in those months.
However, certainly not prohibited from paying homage to Santa Virgin Mary, the Mother of God at any time. There was no prohibition to perform the Rosary outside the month of Mary (May) and the month of the Rosary (October). Catholics always freed to do the Rosary anytime.
Rosary
* Event-Perstiwa Happy Rosario: Especially during Advent and Christmas. As well as on Mondays and Saturdays.
* Events Light Rosario: Especially on Thursday.
* Sad events Rosario: Especially in the pre-Easter fasting. As well as on Friday.
* Events Noble Rosario: Especially during the Easter period. As well as on Sunday.
Congratulations learn, understand, and perform the Rosary. Hail Mary. Ave Maria.
Why install?
* Rosary
* Learning Rosary
* Steps Rosary
* Catholic Prayer
* Devotion to the Virgin Mary
* Respect of Santa Virgin Mary
* Audio Quality
* Complete Transcript
* Offline (No Connection)
* Free
* Easy to use
* Support Android Nougat (N)
Download and install
Doa Rosario version 1.0 on your
Android device!
Downloaded 100+ times, content rating: Everyone
Android package:
com.Catholic_App.Doa_Rosario_Katolik_Audio, download Doa Rosario.apk
by K####:
Akhirnya ada juga yg audio tapi sayang yg mimpin, ngomongnya terlalu cepat