PANDUAN MENDAKI GUNUNG

PANDUAN MENDAKI GUNUNG Free App

Rated 4.47/5 (202) —  Free Android application by LABKOMIF UIN Bandung

About PANDUAN MENDAKI GUNUNG

Aplikasi Panduan Mendaki Gunung ini dibuat oleh Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati – Bandung
Jurusan Teknik Informatika, sebagai hasil produk dari Penelitian Tugas Akhir.
Dalam aplikasi ini pengguna atau user bisa mendapatkan informasi 20 Gunung ketinggian diatas 2000 Meter diatas permukaan laut beserta jalur pendakiannya yang berada diwilayah Pulau Jawa. Selain itu user juga bisa mendapatkan informasi tentang Perlengkapan yang harus disiapkan sebelum mendaki.
Mohon maaf apabila masih banyak kekurangan dalam produk ini, tapi kemudian ini akan menjadi pertimbangan pembuat dalam perbaikan kedepannya.
Terimakasih. Climbing Mount Application Guide was created by the Student Islamic State University Sunan Gunung Djati - Bandung
Department of Informatics, as a result of the final research product.
In this application the user or the user can get information 20 Mount altitude up to 2000 meters above sea level along the ascent path are in the territory of Java. In addition, users can also get information about the equipment that must be prepared before the climb.
We are sorry if there are still many shortcomings in this product, but then it would be a consideration in making future improvements.
Thank you.

How to Download / Install

Download and install PANDUAN MENDAKI GUNUNG version 1.0 on your Android device!
Downloaded 5,000+ times, content rating: Not rated
Android package: chantz.hk_prototypex.activity, download PANDUAN MENDAKI GUNUNG.apk

All Application Badges

Free
downl.
Android
2.2+
n/a
Not
rated
Android app

App History & Updates

More downloads  PANDUAN MENDAKI GUNUNG reached 5 000 - 10 000 downloads
More downloads  PANDUAN MENDAKI GUNUNG reached 1 000 - 5 000 downloads
More downloads  PANDUAN MENDAKI GUNUNG reached 500 - 1 000 downloads

What are users saying about PANDUAN MENDAKI GUNUNG

U70%
by U####:

Aplikasinya mantab gan, inovatif

L70%
by L####:

Asik dan informatif. Cuma kurang akurat dan perlu diupdate untuk waktu tempuh dan adanya jalur-jalur alternatif. Terus, tambahin tips2 mendaki "yang baik dan benar" dong...

O70%
by O####:

Mantab nih aplikasinya. Cuman di lengkapi aja info jalurnya karena gk semua gunung lengkap jalurnya

W70%
by W####:

Mantab bos. Di tambah lagi pustaka gunung nya

N70%
by N####:

Cakeb nih

F70%
by F####:

Mantab bos. Di tambah lagi pustaka gunung nya

V70%
by V####:

Keren bro,.

Y70%
by Y####:

Meskipun hasil TA, semoga aplikasi ini bisa terus upgrade bro.. sangat membantu buat para pendaki newbie..

Q70%
by Q####:

Ide, tampilan, dan informasi-informasi di dalamnya bagus dan sangat membantu. btw, boleh minta codingannya, gak, Masbro? Sekalian softcopy skripsinya jg boleh, buat referensi, sesama Anak IT.. :)

Y70%
by Y####:

Nice bro

Y70%
by Y####:

update dong

M70%
by M####:

Nice app... Tetap diupdate ya


Share The Word!


Rating Distribution

RATING
4.55
202 users

5

4

3

2

1